Sosialisasi AMIK Boekitiinggi Ke Nagari Pasia Laweh Palupuh
dalam Rangka tahun AJaran Baru AMIK Boekittinggi melakukan kunjungan ke berbagai instansi, lembaga dan masyarakat dalam sosialisasi penerimaan mahasiswa baru dan program pelatihan dan keterampilan komputer.
salah satunya adalah Ke nagari Pasia Laweh Kecamatan Palupuah, kab. Agam Sumatera Barat. Wali Nagari Pasia Laweh Bapak Zul Arifin Dt. Parpatiah. menjelaskan bawah program Nagari Pasia Laweh adalah setiap rumah harus ada yang sarjana, program ini bertujuan untuk meningkatkan pendidikan di masyarakat Nagari Pasia Laweh, Palupuah.
dengan dukungan masyarakat dan walinagari alhamdulillah banyak masyarakat yang ingin kuliah dalam meningkatkan pendidikan.
Post Comment